Pasang Saklar Lampu Vario 125 Led

  • Diterbitkan : 15 Feb 2022

Pasang Saklar Lampu Vario 125 Led. Hal yang sudah basi sebenernya untuk di bahas…. Di dunia Vario 125, akali AHO sudah banyak di aplikasikan, sooo bagi yang belum paham cara pasang saklar lampu utama di Vario 125 dan varian bebek Honda lainnya..

Sebagian ada yang takut pasang saklar dengan alasan takut garansi kelistrikan hangus, jadi yang takut garansi hangus, ya tunggu saja sampe 1 tahun pas garansi kelistrikan habis. Yang pertama kali kita lakukan adalah…… BERDOA… Semoga berhasil dan gak bikin sekring putus….

Kedua… siapkan saklar lampu punya Honda Revo Absolute beserta soketnya.. di pasaran satu paket harga sekitar 40.000 saja original , yang abal-abal sebaiknya abaikan saja. Selanjutnya kita bongkar batok lampu depan juga cover plat nomor….

*sori gan.. lupa di foto pas sesi ini tapi dah pada tau kan.. di lubangin pake bor tuner atau solder terserah sampeyan, yang penting asal jangan pake gigi.. gak bisa brooo….. – 2 kabel mengarah ke saklar jauh-dekat ( sebagai pemutus lampu utama ). – 2 kabel mengarah ke soket headlamp yang ada di atas aki.

Penyambungan harus rapih ya… pake isolasi bakar lalu di bungkus isolasi lagi biar sambungan tidak keliatan dari luar.

Pasang saklar headlamp New Vario 125/150

Pasang Saklar Lampu Vario 125 Led. Pasang saklar headlamp New Vario 125/150

Bahan n alat2 yg dipakai jg sama, perbedaan terdapat pada warna kabel motor yg dipotong n posisi kabelnya. Di saklar /soket 4 kaki, masing2 terdapat dua buah kabel utk lampu senja, n dua bh kabel utk lampu utama. Kabel2 tsb nanti akan di sambungkan ke kabel bawaan motor untuk lampu2 depan, yg mana posisi kabel tsb letaknya memanjang, dr motor ke headlamp. Langkah selanjutnya, buka karet yg membungkus kabel2 bawaan tsb, cari kabel berwarna coklat strip putih n kabel warna hitam. Potong kabel warna coklat strip putih td, kemudian masing2 ujungnya disambungkan pada masing2 ujung kabel untuk lampu senja dr saklar. Dan ini adalah hasil akhirnya setelah dirapikan perkabelannya.

Ini saklar yg sudah terpasang, hasil buah tangan ane… hehe. Asyiknya, dalam keadaan headlamp off, saklar lampu jauh tetap berfunngsi..

walau lampu dalam keadaan mati, kita masih bisa ngedim… hehe.

Pasang Saklar Lampu On/Off, Bisa PnP ke Motor Honda Apa Saja?

Pasang Saklar Lampu Vario 125 Led. Pasang Saklar Lampu On/Off, Bisa PnP ke Motor Honda Apa Saja?

Meskipun demikian, fitur ini dianggap sedikit mengganggu bagi sebagian bikers karena dapat memperpendek masa pakai lampu dan aki motor. Tapi apakah saklar ini bisa langsung dipasang (Plug n Play) ke semua motor Honda yang ada di pasaran?

“Karena punya bentuk yang sama persis seperti saklar bawaan motor Honda yang beredar saat ini, tentu bisa langsung pasang tanpa ubahan pada soketnya,” terang Huda, pemilik Hedot Autolamp kepada GridOto.com (19/7). Walaupun begitu, ternyata ada catatan khusus bagi yang berminat pasang saklar lampu on/off ke motornya.

Sedangkan bagi pemilik motor Honda dengan lampu utama model LED seperti Honda New Scoopy dan New Vario 110/125/150, perlu ada ubahan pada kabel bawaan motor jika ingin pasang saklar tersebut.

Honda Vario 125 eSP Tidak Lagi Dimarahi Orang, Lampu Bisa Dibikin Off

Pasang Saklar Lampu Vario 125 Led. Honda Vario 125 eSP Tidak Lagi Dimarahi Orang, Lampu Bisa Dibikin Off

22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (UU LLAJ), yang tertulis “Pengemudi kendaraan bermotor wajib menyalakan lampu utama kendaraan bermotor yang digunakan di jalan pada malam hari dan pada kondisi tertentu.”. Tapi khusus untuk pemilik Honda Vario 125 old atau generasi lama tidak perlu khawatir, karena dapat mengganti saklar lampu jauh dengan versi aftermarket yang memiliki 3 klik.

Saklarnya ada 3 klik (Gbr.1), paling bawah untuk memutus arus makanya lampu bisa mati. Pemasangan plug and play gak ada tambahan apapun,” sebut Fajar Jaya Sukmana dari bengkel FJR Racing di bilangan Pondok Gede, Bekasi. Untuk memasangnya, pertama perlu mencungkil ujung saklar lama menggunakan obeng minus kecil (Gbr.2),.

Pasang Saklar On/Off Manual di Headlamp Motor Honda Cuma Pakai Obeng

Pasang Saklar Lampu Vario 125 Led. Pasang Saklar On/Off Manual di Headlamp Motor Honda Cuma Pakai Obeng

AHO adalah fitur yang membuat lampu motor akan langsung menyala saat mesin dihidupkan. Nah, kalau pengin lampu motor Honda bisa dimatikan, tinggal pasang saklar headlamp manual saja.

Cara memasang saklar On/Off headlamp manual di motor Honda cuma pakai obeng min atau kartu ATM. Baca Juga : Artis Andre Taulany Nostalgia Pas Muda, Tebak Motornya Apa Coba? "Setelah terlepas, sambungkan kabel ke dalam soket yang ada di saklar On/Off.

Kalau buat motor Honda sebagian besar plug n play (Pnp)," sahutnya lagi di Banguntapan, Bantul, Jogjakarta.

Tips Pasang Saklar Lampu di Vario 125 LED non ISS

Pasang Saklar Lampu Vario 125 Led. Tips Pasang Saklar Lampu di Vario 125 LED non ISS

Haloo,, lama nggak posting blog nih, hahaha 😀. hemmm, langsung saja bangzik mau berbagi tips memasang saklar lampu di vario 125 LED non ISS dengan rapihhh. ya,, karena disini bangzik mau memanfaatkan saklar ISS => menjadi Saklar Lampu depan . yaaa mungkin kita harus membeli beberapa part., ., (yg penting hasilnya Rapihhh). untuk tutorial pemasangan pada vario 125 bisa dilihat di blog sebelah ,, hehe disini. nih hasilnya kalau pake saklar iss.

Cukup Cungkil Saja Untuk Ganti Saklar Vario 125

Pasang Saklar Lampu Vario 125 Led. Cukup Cungkil Saja Untuk Ganti Saklar Vario 125

Tidak jarang pengguna Honda Vario 125 keluaran awal mengeluhkan rusaknya saklar lampu dim. “Penyakit ini, sering ditemui pada motor-motor yang mengadopsi Automatic Headlamp On (AHO) berusia di atas 2 tahun. Ini dikarenakan lampu utama terus menyala, dan arus besar yang melewati saklar ini membuatnya cepat panas dan meleleh,” ucap Kamari, owner dari bengkel kelistrikan Hokiedokie di Jl. Nah, untuk mengganti saklar dari Vario 125 ini cukup mudah, tanpa perlu membongkar cover batok depan seperti motor-motor lainnya.

Pertama, pastinya kita harus menebus saklar baru di bengkel resmi Honda, harganya sekitar Rp 40 ribu. Lepas soket saklar lama, sambungkan dengan yang baru.

Pemasangannya cukup mudah, hanya dengan mencungkil bagian pinggir dari saklar tersebut. Lalu, pasangkan soket tersebut ke saklar yang baru.

DIY: Pasang Switch Passing Vario 125

Pasang Saklar Lampu Vario 125 Led. DIY: Pasang Switch Passing Vario 125

Send to Email Address. Your Name.

Your Email Address. Post was not sent - check your email addresses! Email check failed, please try again.

Sorry, your blog cannot share posts by email.

Simulasi Kredit Motor Honda Vario: Solusi Terbaik untuk Memiliki Sepeda Motor Honda Terbaru

Sepeda motor Honda Vario adalah salah satu jenis sepeda motor yang paling populer di Indonesia. Namun, tidak semua orang memiliki dana yang cukup untuk membelinya secara tunai. Oleh karena itu, solusi yang paling tepat adalah dengan mengajukan kredit motor Honda Vario.

Salah satu cara untuk mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayar setiap bulannya adalah dengan menggunakan simulasi kredit motor Honda Vario. Simulasi kredit ini dapat membantu Anda menentukan jumlah uang yang harus dibayar setiap bulannya sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.

Anda juga dapat menggunakan simulasi kredit Honda Vario atau simulasi kredit motor vario untuk mempermudah proses pengajuan kredit. Dengan simulasi kredit ini, Anda dapat mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayar setiap bulannya sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.

Simulasi kredit vario juga dapat membantu Anda menentukan jumlah uang muka yang harus dibayar. Dengan simulasi kredit vario, Anda dapat mengetahui berapa besar uang muka yang harus dibayar sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.

Jadi, jika Anda ingin memiliki sepeda motor Honda Vario tapi tidak memiliki dana yang cukup, maka kredit motor Honda Vario adalah pilihan yang tepat untuk Anda. Ajukan kredit sekarang dan nikmati kemudahan dan kenyamanan dalam memiliki sepeda motor Honda Vario terbaru.