Cara Ganti Oli Mesin Vario 125 Pgm Fi

Cara Ganti Oli Mesin Vario 125 Pgm Fi. Otoqita.com – Apakah motor honda vario pakai oli gardan, ada berapa oli pada motor vario dan bagaimana cara ganti oli gardan motor vario injeksi 125 Techno / CBS? Motor honda vario seperti halnya motor matic yang lain, selain memakai oli mesin juga menggunakan oli gardan atau oli transmisi yang terletak pada bagian roda belakang.
Lihat Cara Ganti Oli Mesin Motor Vario 125 cc. Penggantian oli gardan atau tepatnya oli transmisi motor matic vario fi 125 bisa dilakukan sendiri, karena cara ganti oli gardan vario relatif mudah. Siapkan oli gardan atau transmission gear oil untuk motor matic, yang berukuran atau berisi 120 ml dan kunci ukuran 10 mm. Buka dua baut tap oli berukuran 10 mm, baut untuk tap oli dilengkapi dengan ring yang terbuat dari tembaga, siapkan wadah untuk menampung oli bekas.
Jika sudah tidak ada oli keluar, tutup kembali baut tap yang bawah, jangan lupa pasang ring tembaganya, kencangkan baut tap secukupnya. Bagaimana, mudahkan ganti sendiri oli gardan matic honda vario 125 cc PGMFI?
[DIY] Ganti Oli Mesin Vario Techno 125/150 ESP, Begini Caranya..!
![Cara Ganti Oli Mesin Vario 125 Pgm Fi. [DIY] Ganti Oli Mesin Vario Techno 125/150 ESP, Begini Caranya..!](https://img.varioholic.org/730x0_i0.wp.com/terasbiker.com/wp-content/uploads/2017/05/ganti-oli-vario-tech-125-esp-TerasBiker.com_-e1496114991777.jpg?fit=680%2C383&ssl=1)
Mungkin sudah banyak sobat pembaca yang melakukan pergantian sendiri oli motornya dirumah, tapi tidak ada salahnya juga klo melalui artikel ringan ini TerasBiker coba tulis kembali sebagai dokumentasi pribadi dan mudah-mudah bisa jadi referensi buat sobat Tebe sekalian yang kebetulan mampir ke blog ini. Jika sobat masih ada yang belum pernah coba ganti sendiri, Tebe kasih tau nih tempat / lokasi dari si baut/ tutup pembuangan.
Tutup kembali lubang baut pembuangan seperti semula dan di kencangkan agar oli tidak rembes. Isi oli baru, untuk hal ini jika sobat gak punya corong, Tebe biasanya buat corong darurat hehehe, caranya bisa pakai kertas Tebal atau gunakan platik fiber dan dibentuk seperti kerucul, dengan begitu oli jadi gak akan tercecer kemana-mana, jika sudah maka tutup kembali ya tutup oli/ stik olinya. Nah kira-kira itulah tahapan bagaimana cara melakukan pergantian oli sendiri dirumah Sob, cukup mudah bukan ? Liat Juga Video Cara Gampang Bersihin Bekas Lem pada Body Motor Pake Rexco 50.
Tempat Baut Tap Oli Mesin Motor Vario – Situs Oto

Ganti Oli Motor Vario Techno atau CBS bisa dilakukan sendiri, kalau tidak mau repot, juga bisa bawa ke bengkel motor untuk mengganti oli mesin vario. Berikut adalah tips dan cara mengganti sendiri oli mesin motor vario 125 injeksi baik Techno atau CBS.
Lokasi atau tempat baut tap oli mesin motor vario injeksi 125 cc (Techno atau CBS) berada di bawah sebelah kanan mesin (lihat gambar dibawah), ukuran baut tap oli adalah 12mm, di depan standar tengah. Setelah semua oli bekas terbuang atau ditampung di wadah oli bekas, masukkan kembali baut tap oli dengan tangan sampai masuk penuh, kemudian gunakan kunci untuk mengencangkan baut tap tersebut dengan kekencangan secukupnya, jangan terlalu keras itu hanya baut ukuran 12mm. Isi oli mesin yang baru seperti terlihat pada gambar pertama diatas, jangan lupa tutup kembali stik olinya.
Kapan Waktu yang Tepat Ganti Oli Transmisi atau Gardan?

Amat disayangkan pergantian jenis oli transmisi ini sering terlewatkan pergantiannya sehingga mengakibatkan rusaknya komponen motor. Banyak sekali komponen yang saling bergesekan di dalam transmisi otomatis motor matic yang apabila tidak dilumasi dengan oli gardan akan terdengar suara berisik pada bagian box CVT bagian belakang. Pada saat pemakaian motor sudah mencapai umur 8 bulan.
Agar perpindahan gigi otomatis dapat tetap lembut dan dan lancar serta umur pakai unit CVT menjadi jauh lebih lama pastikan oli transmisi motor matic anda selalu diperhatikan. Segera ganti oli transmisi ke AHASS terdekat untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
Apabila anda rutin mengganti Oli transmisi sesuai waktunya, motor matic anda akan terhindar dari suara berisik dari bagian box CVT. Pergunakan oli transmisi formulasi khusus yang memiliki keunggulan tingkat gesek rendah, mampu melumasi celah tersempit pada Gear CVT serta mampu menahan tekanan kerja dan temperatur yang tinggi terhadap daya pelumasan. Pengiriman bisa dilakukan menggunakan jasa expedisi ke seluruh pulau di Indonesia. Klik di barang yang anda inginkan Pada halaman selanjutnya, klik tombol merah "Beli Sekarang" Pada halaman selanjutnya, klik tombol "Lanjutkan Ke Checkout" Pada halaman selanjutnya, masukkan nama dan alamat lengkap anda. Nomor resi akan diberikan 1 hari setelah pengiriman dilakukan.
Cara Ganti Oli Mesin Motor Honda Vario 125 Sendiri Di Rumah

Perlu kita ketahui bahwa oli mesin yang sudah digunakan dalam waktu yang lama akan menurun kualitasnya, hal tersebut bisa dilihat dari viskositas (kekentalan) dan warna (kotor atau tidaknya) oli mesin tersebut. Bagi sebagian orang mengganti oli mesin sendiri di rumah dianggap ribet, sehingga lebih memilih untuk menggantikan oli mesin di bengkel resmi atau bengkel biasa.
Hanya saja, menggantikan oli mesin di bengkel resmi pasti butuh waktu untuk antri, dan menunggu. Kelebihan mengganti oli mesin sendiri adalah tidak perlu repot-repot antri, menghemat biaya dan memanfaatkan waktu luang yang ada. Aman, asalkan proses penggantiannya sesuai dengan SOP (Standar Operasional Procedure) yang ada pada buku reparasi. Cara Ganti Oli Mesin Motor Honda Vario 125 Sendiri Di Rumah.
Berikut bisaotomotif.com jabarkan mengenai cara ganti oli mesin motor honda vario 125 sendiri di rumah sesuai dengan buku reparasi :. Kencangkan baut pembuangan oli dengan torsi sesuai spesifikasi (24 N.m atau 2,4 kgf.m).
Berapa jumlah oli yang harus di isi pada motor Honda Vario? Demikian artikel mengenai cara mengganti oli mesin motor honda vario 125 sendiri di rumah, semoga bermanfaat dan terimakasih.
Oli Mesin Kepenuhan, Ada Cara Mengurasnya, Bisa Dilakukan di Rumah

Otomotifnet.com - Ada cara mudah menguras oli mesin motor yang melebihi kapasitas yang dianjurkan. Hal ini bisa dilakukan supaya volume oli yang terisi tidak melebihi atau kurang dari kapasitas yang ditentukan pabrikan.
Buat yang ingin coba ganti oli mesin sendiri di rumah namun khawatir kalau terisi kelebihan, begini solusinya. “Potensi oli mesin terisi kepenuhan ini bisa dicegah dengan cara periksa dulu kapasitas oli yang dibutuhkan mesin sebelum membeli oli baru,” yakin Oki Aditiawan dari bengkel Sinthink Garage, Pejaten, Jakarta Selatan.
Sebagai contoh, penggantian periodik oli mesin matic Honda Vario 125/150 memerlukan oli sebanyak 0,8 liter atau 800 ml. Pemilik motor bisa cari oli dengan kemasan 0,8 liter atau 800 ml sehingga seluruh oli di botol bisa langsung dituang ke mesin. Mungkin lebih sulit kalau kondisinya ingin tambah oli saja atau volume oli di botol melebihi kapasitas oli di mesin.
“Jika memang dicek lewat dipstik oli melebihi batas atas, cukup kendurkan baut kuras oli namun jangan sampai terlepas,” jelasnya. Baca Juga: Lubang Kecil di Knalpot Bukan Cacat Pabrik, Fungsi Penting, Jalur Keluar Air.
Cara Ganti Oli Mesin Pada Motor Honda Spacy PGM-FI

nggak ada alasan tertentu sih, hanya karena sejak awal beli motor ini sudah dicekoki oli tersebut dari bengkel ahass. Yang pertama saya lakukan adalah mencari tempat pembuangan oli di bawah mesin. Ternyata benar, saya lihat-lihat di kolong mesin sebelah kiri kok nggak ada, lalu pindah saya nyari yang sebelah kanan, ada mur kecil yang menghadap kebawah, pasti ini baut pembuangan oli mesin.
Sediakan dulu wadah untuk menampung oli keluar dari pembuangan dan letakkan dibawahnya. Buka baut pembuangan pakai ring 10, putar ke kiri atau melawan arah jam, lalu biarkan oli mengucur deras. Setelah oli keluar sampai nggak menetes lagi, tutup kembali baut pembuangan tersebut.
Panduan Servis Honda Vario 125, Hindari Getar

Jakarta - Honda Vario bermesin 125 cc ini terkenal responsif tapi irit bensin, wajar sudah injeksi nih! Tapi ternyata, tidak jarang yang mengeluhkan akselerasi awal diiringi dengan gejala bergetar pada bagian CVT. Tapi untuk penggantian oli mesin ada baiknya dilakukan tiap 2.000 km terutama yang rutin melewati kondisi jalanan macet karena kondisi oli akan lebih cepat encer,” ucap Tri Apriyanto selaku kepala mekanik AHASS Cakra Laksana Sakti. “Filter udara tipe kertas dengan campuran oli cukup diperiksa, jika terlalu kotor atau sudah mencapai 16.000 km langsung ganti saja,” lanjut pria ramah ini. Biasanya kotor debu dan bercampur dengan sisa kampas yang tergerus selama pemakaian.
Yamaha Xeon RC dan Honda Vario 125 PGM-FI Beradu Fitur

Keputusan Yamaha Indonesia untuk melansir Xeon RC memang memberikan pilihan baru bagi konsumen skutik tanah air. Rem parkir ada, standar samping yang bisa mematikan mesin otomatis bila terbuka juga sudah lengkap.
Tapi urusan safety, Vario Techno 125 PGM-FI lebih unggul dengan adanya rem CBS (combi brake system). Pada Xeon RC tinggal putar anak kunci, sedang di Vario Techno 125 PGM-FI cukup pencet tombol. Sedang Xeon RC punya unggulan DiASil pada lapisan blok silinder ditemani forged piston, dengan menganut sistem pengapian cut off.
Simulasi Kredit Motor Honda Vario: Solusi Terbaik untuk Memiliki Sepeda Motor Honda Terbaru
Sepeda motor Honda Vario adalah salah satu jenis sepeda motor yang paling populer di Indonesia. Namun, tidak semua orang memiliki dana yang cukup untuk membelinya secara tunai. Oleh karena itu, solusi yang paling tepat adalah dengan mengajukan kredit motor Honda Vario.
Salah satu cara untuk mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayar setiap bulannya adalah dengan menggunakan simulasi kredit motor Honda Vario. Simulasi kredit ini dapat membantu Anda menentukan jumlah uang yang harus dibayar setiap bulannya sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Anda juga dapat menggunakan simulasi kredit Honda Vario atau simulasi kredit motor vario untuk mempermudah proses pengajuan kredit. Dengan simulasi kredit ini, Anda dapat mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayar setiap bulannya sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Simulasi kredit vario juga dapat membantu Anda menentukan jumlah uang muka yang harus dibayar. Dengan simulasi kredit vario, Anda dapat mengetahui berapa besar uang muka yang harus dibayar sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Jadi, jika Anda ingin memiliki sepeda motor Honda Vario tapi tidak memiliki dana yang cukup, maka kredit motor Honda Vario adalah pilihan yang tepat untuk Anda. Ajukan kredit sekarang dan nikmati kemudahan dan kenyamanan dalam memiliki sepeda motor Honda Vario terbaru.