Beat 2020 Vs Vario 110
Beat 2020 Vs Vario 110. Perbandingan Review. Honda Beat Honda Beat Magenta yang aku kasih nama Pinky ngga terasa sudah 3 tahun aku bersamanya..si pinky selalu nemenin aku udah nyaman banget sama dia ibarat... Baca Selengkapnya O oca dhea ananda 22 Des, 2022 untuk Honda Beat.
Honda Beat Street vs Honda Vario 110
Compact dan ceria gaya anak muda masa kini. Meski desain kuat dengan life style, tapi BeAT Street cocok dipakai siapapun. Banyak diperkuat fitur pendukung, khususnya terkait keselamatan berkendara. Memiliki bagasi yang lumayan besar, demi menyimpan perlengkapan berkendara atau perlengkapan untuk bergaya generasi muda. Ada fitur ECO Indicator, sebagai penunjuk berkendara yang irit.
Mending Honda Beat Deluxe, Vario 110 Sih Lewat! – Moladin
Ciri khasnya pakai cat tidak mengilap dan punya emblem 3D di bodi samping, berbeda dari varian Beat lain. Kalau melihat spesifikasi, sepertinya motor matik ini dirancang untuk menggantikan eksistensi Honda Vario 110. Sebut saja idling stop sysem (ISS) untuk menghemat konsumsi bahan bakar, panel instrumen kombinasi analog dan digital, serta kunci kontak yang terintegrasi bukaan bagasi. Ada pula lampu depan LED agar visibilitas berkendara semakin baik di malam hari. Tidak ketinggalan, Honda Beat Deluxe dapat mesin dan rangka anyar. Jika tangki bahan bakar diisi penuh, daya jelajahnya mencapai 254 Km.
Performa mantap dan irit di Honda Beat Deluxe hadir lantaran penggunaan kompresi yang lebih tinggi, 10:1. Dari sisi bobot, jauh lebih ringan sehingga siapa saja yang menungganginya semakin percaya diri, termasuk pemula sekalipun.
Efeknya ke pengendalian, motor terasa semakin stabil saat melewati jalan bergelombang. Rangka eSAF pun memberi ruang yang lebih luas untuk membuat bagasi dan tangki bensin, dibanding Beat lawas.
Sama-Sama 110 Cc, Pilih Honda Beat atau Vario?
ISS (Idling Start Stop) misalnya, berfungsi menyala-matikan mesin secara otomatis kala posisi statis. Urusan kecepatan ditunjukkan jarum, sementara fuel meter dan odometer berada di layar. Baik di kiri maupun kanan ada saku untuk menyimpan botol atau uang koin. Tapi, untuk mencari Honda Vario di parkiran padat bakal lebih mudah. Untuk membuka bagasi juga telah disediakan tombol yang terhubung dengan tuas dan kawat, bukan elektronik. Kalau soal parking brake lock, rem CBS, ACG starter, serta Side Stand Switch, telah tersedia di kedua motor.
Konsultasi OTOMOTIF: Roller Honda BeAT Bisa Substitusi Dari Motor Apa?
Otomotifnet.com - Selamat siang Bro Aant, saya punya Honda BeAT nih. Kalo punya Vario, Scoopy, Spacy berapa gram?
Kemudian apa bagus jika roller dipasang dengan ukuran gram yang berbeda? Trus guna dari Automatic Spring Clutch apa ya?
Sekian pertanyaan saya, semoga Bro Aant senantiasa diberkahi. Baca Juga: All New Honda Scoopy Pakai Mesin Genio, Ngeden dan Gak Kuat Nanjak? Halo Bro Kharisma salam kenal juga, terima kasih doanya ya. Roller standar BeAT 12 gr, sama dengan Scoopy dan Spacy. Sedang milik Vario tak bisa diaplikasi ke BeAT, karena dimensi milik Vario lebih besar, yaitu 18x14, milik BeAT lebih kecil tepatnya 16x13. Jika ingin akselerasi lebih cepat, bisa aplikasi roller yang lebih ringan, bisa coba 9 atau 10 gr.
Pilih BeAT atau Vario 110? Berikut adalah Perbedaanya supaya tidak bingung
Dari data Asosiasi Industri Sepeda Motor (AISI), dua skutik ini adalah penguasa pasar matic keseluruhan dimana BeAT nomor satu diikuti Vario kemudian Scoopy. Di Uji dengan metode ECE R40 menggunakan Idling Stop System (ISS), sebuah fitur mati otomatis ketika beberapa saat motor dalam kondisi berhenti, konsumsi BBM irit sampai 59 Km/liter (Euro3) dan 63 Km/l (Euro2) sedangkan tanpa ISS irit 55 Kmpl (Euro3) dan 57 Kmpl (Euro2). All New Honda BeAT memiliki desain yang banyak sudut-sudut lancip kalau saya bilang, motor ini rasanya cocok untuk anak muda.
Desain lampunya menyatu dan bagian sein naik ke atas sporty banget, sementara lampu Vario terpisah (dual keen eyes). Bagaimana, sudah punya gambaran untuk lebih memilih mana antara Honda BeAT dengan Vario 110? Desain lebih simpel dan curved Indikator lampu sein dipisah antara kiri dan kanan Lampu depan (Headlamp) jenis LED dengan desain terpisah dual-keen eyes Kapasitas Bagasi lebih luas 2 liter Buka Bagasi cukup menekan tombol seat opener di samping papan kunci Terdapat Hook untuk mencantolkan barang bawaan lebih aman Tipe standar Vario sudah dilengkapi fitur rem kombinasi (CBS).
Spesifikasi All New Honda BeAT, 110 cc Tapi Langkah Piston Ngalahin NMAX
Otomotifnet.com - All New Honda BeAT meluncur hari ini (16/1/2020) di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat. Mesin yang digunakan basisnya dari Honda Genio, mesin eSP terbaru yang didesain punya torsi besar sejak putaran bawah agar lebih irit bensin.
Kendati kapasitas mesin All New BeAT tetap 110 cc, tepatnya 109,5 cc, tapi konstruksinya beda total dibanding mesin BeAT generasi sebelumnya. Paling mencolok tentu dari diameter piston dan langkahnya.
(Baca Juga: All New Honda BeAT Series Lebih Murah Dari Yang Lama, Konsumen Menang Banyak!). Itu lebih panjang dibanding Honda Vario 150 yang cuma 57,9 mm. Bahkan milik All New BeAT juga lebih panjang dibanding Yamaha NMAX sekalipun yang langkahnya 58,7 mm.
Namun, diameter piston All New BeAT memang kecil, cuma 47 mm! Rasio kompresi mesin All New BeAT ini cukup tinggi, 10:1. Tenaga maksimal 8,9 dk (9 PS) di 7.500 rpm dan torsi 9,3 Nm di 5.500 rpm.
Simulasi Kredit Motor Honda Vario: Solusi Terbaik untuk Memiliki Sepeda Motor Honda Terbaru
Sepeda motor Honda Vario adalah salah satu jenis sepeda motor yang paling populer di Indonesia. Namun, tidak semua orang memiliki dana yang cukup untuk membelinya secara tunai. Oleh karena itu, solusi yang paling tepat adalah dengan mengajukan kredit motor Honda Vario.
Salah satu cara untuk mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayar setiap bulannya adalah dengan menggunakan simulasi kredit motor Honda Vario. Simulasi kredit ini dapat membantu Anda menentukan jumlah uang yang harus dibayar setiap bulannya sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Anda juga dapat menggunakan simulasi kredit Honda Vario atau simulasi kredit motor vario untuk mempermudah proses pengajuan kredit. Dengan simulasi kredit ini, Anda dapat mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayar setiap bulannya sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Simulasi kredit vario juga dapat membantu Anda menentukan jumlah uang muka yang harus dibayar. Dengan simulasi kredit vario, Anda dapat mengetahui berapa besar uang muka yang harus dibayar sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Jadi, jika Anda ingin memiliki sepeda motor Honda Vario tapi tidak memiliki dana yang cukup, maka kredit motor Honda Vario adalah pilihan yang tepat untuk Anda. Ajukan kredit sekarang dan nikmati kemudahan dan kenyamanan dalam memiliki sepeda motor Honda Vario terbaru.